
Turunkan emisi, delapan perusahaan beli listrik energi terbarukan dari PLN
Jakarta – PT PLN (Persero) bekerja sama dengan delapan perusahaan dalam penyediaan energi terbarukan. Delapan perusahaan itu membeli 70.000 unit Renewable Energy Certificate (REC) atau